Jumat, 19 Desember 2008

Jawaban TO4 PKn

JAWABAN TUGAS
INISIASI IV
PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN( PKn )

N A M A : YELLA SENAWATI
N I M : 282007194
KELAS : PO7S2B
KABUPATEN : GROBOGAN

SOAL
A.Ambil tes buatan guru mata pelajaran PKn, coba analisis soal tersebut dan kelompokkan soal-soal yang mengukur kemampuan kognitif ( Civic Knowledges ), afektif ( Civic Values ), dan Civic Skills !
B.Coba rancang alat penilaian mata pelajaran PKn SD untuk kelas I sampai VI yang berisi tentang penilaian kognitif, afektif, dan civic skills !


JAWABAN :

A.Analisis Soal Kelas V
1, Jelaskan arti dari " Hidup Aman dalam NKRI" ! (kognitif)
2. Bagaimana pendapatmu jika melihat teman kita yang terkena musibah? (civic skill)
3. Apa yang harus kita lakukan agar keutuhan NKRI tetap terjaga? (civic Skill)
4. Sebutkan gangguan/pemberontakan yang berusaha membubarkan NKRI ! (afektif)
5. Sebutkan wilayah yang termasuk wilayah NKRI ! (afektif)
B.Alat Penilaian Mata Pelajaran PKn SD
Kelas I
1.Apa yang terjadi jika hak seseorang tidak terpenuhi ? (civil skill)
2.Apakah hak itu ? (kognitif)
3.Apa yang terjadi jika seseorang tidak mau menjalankan kewajibannya ? (civil skill)
4.Sebutkan 3 contoh hak kita dalam keluarga ! (afektif)
5.Sebutkan 3 contoh kewajiban kita dalam keluarga ! (afektif)

Kelas II
1.Sebutkan 3 contoh gotong royong di lingkungan sekolah ! (afektif)
2.Sebutkan 3 contoh gotong royong di lingkungan masyarakat (afektif)
3.Bagaimana pendapatmu jika ada orang yang tidak mau melaksanakan gotong royong ? (civil skill)
4.Apa yang kamu lakukan jika di lingkunganmu sedang ada gotong royong ? (civil skill)
5.Apakah gotong royong itu ? (kognitif)

Kelas III
1.Sebutkan macam-macam norma yang kalian ketahui ! (afektif)
2.Bagaimana pendapatmu jika ada seseorang yang melanggar norma dalam masyarakat ? (civil skill)
3.Apakah pengertian dari norma itu ? (kognitif)
4.Sebutkan urut-urutan silsilah dalam keluargamu ! (afektif)
5.Sebutkan 3 kewajiban orang tua ! (afektif)

Kelas IV
1.Apakahkewajiban utama kita sebagai warga desa ? (civil skill)
3.Apakah yang dimaksud dengan Desa ? (kognitif)
4.Apa yang di maksud dengan kewajiban ? (kognitif)
5.Apa yang kamu lakukan jika melihat orang tua yang kesulitan menyeberangi jalan ? (civil skill)

Kelas V
1.Sebutkan 3 tugas seorang ketua dalam organisasi ! (afektif)
2.Sebutkan 3 tugas seorang bendahara dalam organisasi ! (afektif)
3.Bagaimana cara memilih pengurus organisasi ? (civil skill)
4.Tulislah susunan pengurus kelasmu ! (afektif)
5.Apa yang dimaksud mesyawarah dalam organisasi (kognitif)

Kelas VI
1.Bagaimana sikap kita dalam menjunjung tinggi nilai-nilai Pancasila ? (civil Skill)
2.Apakah arti Pancasila menurut pendapatmu ? (kognitif)
3.Sebutkan bunyi Pancasila ! (afektif)
4.Apa nama tempat ibadah umat Kristen ? (kognitif)
5.Ada berapakah agama yang diakui di Indonesia ? (kognitif)

Tidak ada komentar: